Senin, 05 November 2012

Travelling




  Call Center: 0821 2256 8562   |   0813 1647 3146   |   021-57957409 (office).   Jam Operasional: Senin - Jumat   08.00 WIB - 18.00 WIB
Diving di Derawan



Valadoo.com adalah Indonesia Travel Expert. Kami adalah online one-stop solution bagi anda yang mencari variasi liburan yang tak terlupakan, baik liburan akhir pekan maupun perjalanan wisata melalui penawaran yang mudah diakses dan hemat biaya.
Valadoo.com mulai beroperasi di akhir tahun 2010 sebagai digital startup dengan model Daily Deals. Pada pertengahan 2011 Valadoo.com memfokuskan dirinya ke destinasi pariwisata di Indonesia sebagai jawaban dari kebutuhan masyarakat perkotaan di Indonesia yang seringkali kesulitan mencari pilihan untuk ‘refreshing’ di tengah keseharian mereka.
Beberapa keistimewaan Valadoo.com, selain kemudahan bertransaksi dan harga yang kompetitif, adalah kelengkapan variasi liburan dalam negeri baik dari sisi destinasi yang saat ini sudah mencakup 27 provinsi di Indonesia maupun dari sisi variasi aktivitas, seperti aktivitas pantai & pulau, seni & budaya, olahraga & petualangan, hingga fotografi.
Valadoo.com juga secara konsisten memberi manfaat kepada 60,000++ membernya dalam bentuk informasi mengenai pariwisata Indonesia melalui blog "Jelajah" dan berbagai jaringan Social Media-nya. 
Sumber: http://www.valadoo.com/
-Pingkan-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar